Modul Dreamweaver Dasar
Modul Dreamweaver Dasar Home / Modul Kursus / Modul Dreamweaver Dasar Standard / by Admin KWM / December 15, 2015 / No Comments Dalam modul kursus ini, kita akan berlatih membuat sebuah halaman web dengan Dreamweaver. Untuk membuat halaman web, dibutuhkan pengetahuan dasar tentang HTML dan CSS. Tapi keduanya tidak akan dibahas di modul ini. Tentang HTML bisa dilihat di Modul HTML Dasar dan Modul CSS Dasar . Sisem yang kita gunakan untuk latihan dalam modul ini adalah server web lokal yang diinstall dengan XAMPP. Aplikasi XAMPP-nya dianggap sudah terinstall. Tutorial menginstall XAMPP, dapat dilihat di Membuat Web Server Lokal dengan XAMPP . Materi yang akan dibahas adalah: Mengapa Dreamweaver Layar Kerja Dreamweaver Mengkonfigurasi Site (Project) Memasukan dan Memformat Teks Memasukan Gambar Membuat Table Membuat Link Membuat CSS dengan stylesheet Internal dan Eksternal Dalam kursus web ini, k